( 146 ) Comments
Mar
11

Tentang

Blog ini punya-nya Ricky Andrian. Saya tinggal di kota bandung yang penuh dengan romantisme dan dikenal dengan parisnya jawa, entah dari sebelah mananya paris yang mirip dengan kota ini.

Blog ini saya install Wordpress pas banget dengan peringatan Hari Supersemar yang sangat kontroversial bagi sejarah negara kita tercinta ini. Apa ada hubungannya dengan blog ini? Ga ada sama sekali, cuma kebeneran aja kok dan mudah-mudahan blog ini ga kontoversial seperti supersemar.

Karena blog ini khusus tempat bermain saya, jadi yang saya tulis di sini ga terpaku sama topik-topik tertentu. Hari ini bisa nulis tentang cinta besok udah berubah soal karedok nu lada atawa pengetahuan yang saya tau soal mengais sedikit rejeki dari luasnya dunia maya ini.

Semua tulisan tulisan yang ada di sini adalah murni pendapat pribadi saya. Jadi kalau itu ga sesuai dengan pendapat anda, ya tinggal dikomentari saja. Gitu aja kok repot!

Kenapa kadang saya kadang gw dalam menggunakan kata ganti orang pertama?
Ah itu sih tergantung mood aja, toh maksudnya sama aja.

Kok banyak ngomongin makanan? Situ tambun yah?
heuheuheuhue, abis lebih asik ngomongin makanan daripada ngomongin politik. Belum tambun, tapi calon.

Situ udah punya anak?
Udah, ada 5. Nama nama mereka adalah: Rizal Lazuardo Ramadhan, Andika Wiguna, Nadia Ramadanti Zahra, Shofa Zulfa Salsabila dan Najma Khairunnisa. Bagus bagus yah namanya!

Wew, banyak amir!! Dari berapa ibu tuh?
Masing masing kayaknya beda beda ibu deh dan punya bapak masing masing juga, soalnya itu dipilihin sama Rumah Zakat.

Oh, dari rumah zakat. Udah berkeluarga?
Udah dong, dari lahir saya udah berkeluarga lho! situ pasti juga udah berkeluargakan?! Ada ayah,ibu,nenek,kakek,paman,bibi dan keluarga lainnya.

Beuh, ngaco! Maksudnya udah punya istri belum?
oOo, kalau itu sih belum.

Mau aku cariin ga? Nih banyak di sini!
Ya elah tante baek amat, mau repot repot nyariin. Sekalian yah titip celana pendek sama sendal jepit, terus jangan lupa bawaain pisang kejunya!

E alah ndalah, cah iki ngelunjak yo! Mau tak kasih udang malah minta rempeyek?
Ya kan ada rempeyek udang, jadi lebih komplit gitu lho!

Ah, ya udah ah aku ga mau nanya nanya lagi!
Yey, lagian situ siapa sih ya? maen tanya tanya aja! Kenalan dulu dong!

Ditulis pada tanggal March 11, 2008 at 9:39 am dan diletakkan di dalam kategori Uncategorized. Silahkan bookmark permalink tulisan ini. Kamu bisa liat komentar melalui sindikasi tulisan ini. Tulis komentar kamu atau kamu bisa melakukan ping pong pada: Trackback URL tulisan ini.

146 Comments

Make A Comment
  • 48) { this.width = 48; this.height = 48; } ; if (this.width cennia Said:
    April 30th, 2008

    rasanya saya tersesat di suatu tempat entah dimana…
    gak taunya bandun, toh?

    Reply

  • 48) { this.width = 48; this.height = 48; } ; if (this.width TaQ Said:
    May 1st, 2008

    Assalamu’ailaikum
    Salam kenal…

    Reply

  • 48) { this.width = 48; this.height = 48; } ; if (this.width widis Said:
    May 5th, 2008

    kenalan ya om, abdi ti ujungberung yeuh, kumaha damang om? spacer

    Reply

  • 48) { this.width = 48; this.height = 48; } ; if (this.width Angga Said:
    May 6th, 2008

    Halo kang, salam kenal. abdi oge ti Bandung. spacer

    mengenai penamaan parijs van java, itu sejarahnya ada di jl. braga. dulu khan di jl. braga boleh dibilang tempatnya toko2 baju, tas, sepatu, dll kelas elit untuk kaum bangsawan belanda. karena di paris juga identik dengan baju, tas, sepatu, dll yg elit juga, maka orang2 walanda (sunda,-red), menyebutnya parijs van java (Parisnya Jawa). spacer

    Reply

    spacer

    widis reply on May 7th, 2008 7:10 am:

    Ooo gitu ya, Thanks. saya mah pendatang di Bandung jadi ngga tahu sejarah he he he

    Reply

  • 48) { this.width = 48; this.height = 48; } ; if (this.width mr.m Said:
    May 7th, 2008

    salam kenal kang Ibing huhehehe abdi di cikarang deket ya spacer

    Reply

  • 48) { this.width = 48; this.height = 48; } ; if (this.width hevi.fauzan Said:
    May 20th, 2008

    salam kenal ya, dari bobotoh Persib.

    peace…

    Reply

  • 48) { this.width = 48; this.height = 48; } ; if (this.width Adit Said:
    May 24th, 2008

    Cuma pengen nambahin komennya Kang Angga.

    Sekitar taun 1920-an, Belanda bisa dibilang pada saat itu lagi “suka” ama desain bangunan gaya Art Deco yang jadi tren di Paris. Hal itu jadi inspirasi buat Belanda, dan desain itu diadopsi oleh mereka untuk konstruksi bangunan-bangunan Kota Bandung. Desain macem ini punya ciri khas, yaitu keliatan modern walopun dibangun pada zaman “kuno”, jenis-jenis Hotel Preanger dan Savoy Hommann gitu.

    Jadi, selain mode fashion gaya Paris, desain bangunan Art Deco gaya Paris pun juga memperkuat alesan kenapa Belanda ngasih julukan Parijs van Java buat Bandung.

    Ngomong-ngomong, abdi urang Margahayu, kang! Salam kenal!

    Reply

  • 48) { this.width = 48; this.height = 48; } ; if (this.width Mubaraq Said:
    May 24th, 2008

    ikut bertamu ..

    Pasti ini bisa masak berbagai macam masakan…

    Dan setiap makanan yg disajikan di depan anda bisa saudara tebak apa aja resep dan menu didalam masakan tersebut…

    Dan andai sebuah masakan asing disajikan didepan anda dengan mata anda tertutup,dan ketika makanan itu dimasukkan kedalam mulut pasti saudara bisa menebak daging apa misalnya.

    Reply

  • 48) { this.width = 48; this.height = 48; } ; if (this.width boolle Said:
    May 31st, 2008

    alow kang.
    saya asli sunda. suka sekali sama budaya sunda tapi ga pernah bisa buat sesuatu hal tentang sunda…
    salam kenal ya!
    kang, ulah hilap ngalancong ka blog abdi

    Reply

  • 48) { this.width = 48; this.height = 48; } ; if (this.width Indra Said:
    June 5th, 2008

    Assalamualaikum Wr Wb. Nepangkeun yeuh abdi ti Bandung oge,kumargi tara jalan2 jantenna teu teu acan seueur rencang. Bandung na palih mana?

    Reply

  • 48) { this.width = 48; this.height = 48; } ; if (this.width ade r Said:
    June 9th, 2008

    salam kenal nih dari kami

    semuanya tentang rumah ada disini

    Reply

  • 48) { this.width = 48; this.height = 48; } ; if (this.width zahra Said:
    June 11th, 2008

    salam kang…saia feed RSS ke google reader yah blognyah…

    Reply

  • spacer 48) { this.width = 48; this.height = 48; } ; if (this.width masyud Said:
    June 21st, 2008

    kereeeeeeeeeeeeeen loh

    Reply

  • 48) { this.width = 48; this.height = 48; } ; if (this.width Dwi Puewanto Said:
    June 28th, 2008

    aloo semua slam kenal dari surabaya wah klo inget bandung ingetin gue waktu masih di bandung jualan jam adzan di daerah gedung sate waktu itu aku masih tinggal di cisarua cimahi spacer

    Reply

  • 48) { this.width = 48; this.height = 48; } ; if (this.width Izandi Said:
    June 28th, 2008

    Salam kenal. Aku dari purwakarta.

    Reply

  • 48) { this.width = 48; this.height = 48; } ; if (this.width hendra Said:
    July 3rd, 2008

    salam wanoh kasadayana spacer
    pribados ti cimahi namung kiwari aya di wewengkon purwakarta ngoreh-ngoreh liang jangkrik…krik..krik…

    Reply

  • 48) { this.width = 48; this.height = 48; } ; if (this.width gus Said:
    July 4th, 2008

    met sore kang…numpang lewat…

    Reply

  • 48) { this.width = 48; this.height = 48; } ; if (this.width rollz Said:
    July 13th, 2008

    jalan jalan…. ^^

    Reply

  • 48) { this.width = 48; this.height = 48; } ; if (this.width rie Said:
    July 18th, 2008

    met kenal Kang…. Ibu saya orang bandung, tapi saya gede di kalimantan… Jadi tetep ngak ngerti kalo ibu saya ngomong sunda..he..he

    Reply

  • 48) { this.width = 48; this.height = 48; } ; if (this.width Eko Bambang S Said:
    July 24th, 2008

    Saya bisa pindah ke Bandung kalo terus-terusan baca postingannya, jadi kepengen kuliner hehehe, salam kenal mas

    Reply

  • 48) { this.width = 48; this.height = 48; } ; if (this.width F Said:
    August 2nd, 2008

    ahaha, tentang saya nya menarik sekali. saam kenal y. sesama warga bandung nih. spacer

    Reply

  • 48) { this.width = 48; this.height = 48; } ; if (this.width Zaldy Said:
    August 8th, 2008

    Wah…blognya Pokoke Ma-Nyusss. He…hee…heee.

    Salam kenal, Kang …

    Reply

  • 48) { this.width = 48; this.height = 48; } ; if (this.width deddy Said:
    August 8th, 2008

    salam kenal kang,
    dari bali,
    moga- moga saya bisa lancong ke bandung euy

    Reply

  • 48) { this.width = 48; this.height = 48; } ; if (this.width < 48) { this.parentNode.href = 'www.gravatar.com/'; this.parentNode.title = 'Gravatar'; this.src='http">
gipoco.com is neither affiliated with the authors of this page nor responsible for its contents. This is a safe-cache copy of the original web site.